BANDUNG BARAT – Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Bandung Barat, Hengky Kurniawan menemui secara khusus Menteri ATR/BPN Hadi Tjahjanto.
Hal tersebut terlihat pada unggahan HK pada akun Instagram miliknya pada Selasa (19/7/2022).
Pada unggahan itu, Hengky Kurniawan menyampaikan terimakasih lantaran telah diterima langsung oleh Hadi Tjahjanto.
Seperti diketahui, pasca dilantik beberapa waktu lalu, Hadi Tjahjanto memang bertekad untuk menindak para mafia tanah yang ada selama ini.
Namun demikian, hingga saat ini, Hengky Kurniawan belum memberikan konfirmasi terkait pertemuan dengan Menteri ATR/BPN tersebut.
Diskusi tentang ini post